أنيسة نورعزة

Sabtu, 19 November 2011

RUANG INTIM

hai semuanya... :) Pada Posting kali ini, saya akan membahas apa itu arti dari ruang intim dan berupa contohnya...

                 Ruang intim adalah ruang untuk tempat berinteraksi sesama individu tetapi ukuran ruang yang digunakan tidak luas, tidak seperti ruang sosial normal. Dalam hal ini, contoh ruang intim adalah ruang tamu, ruang keluarga, ruang televisi, ruang makan, dan ruang yang bersangkutan untuk berkumpul dan berkaitan antar pelaku. 

                     Nah, saya mengambil contoh pada gambar disini yaitu ruang keluarga.
Mengapa? karena, menurut saya ruang keluarga adalah ruang yang tak jarang untuk berkumpul antar keluarga. Ruang keluarga di buat sebegitu intimnya karena menimbulkan rasa kekeluargaan dan keterikatan. Oleh karena itu, ruang keluarga merupakan ruang intim yang sangat berkaitan antar pelaku dan antar keluarga.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar